Sunday 10 August 2014

Cara Install Aplikasi Dapodikdas 2014 (versi 3.0.0)



Berikut kami sampaikan langkah-langkah instalasi aplikasi Dapodikdas 2014
Jika pada laptop/komputer yang akan kita instal aplikasi dapodikdas 2014 sudah terinstal aplikasi dapodikdas 2013, sebaiknya uninstall dulu aplikasi dapodikdas 2013 tersebut. Hapus juga file prefill dapodikdas 2013 yang ada di C: Prefill_Dapodik. Kemudian ikuti langkah-langkah di bawah ini:

1. Download Installer Aplikasi Dapodikdas 2014 pada link ini
2. Download Prefill Dapodikdas 2014 untuk masing-masing sekolah pada link ini. Masukkan Kode
    Registrasi /NPSN sekolah masing-masing pada kolom yang disediakan. Kemudian klik generate

 
3. Tunggu hingga prose generate selesai, dan akan muncul tampilan seperti ini:

     Klik link download yang telah tersedia.


 4. Jika Prefill Dapodik sudah terdownload, copy file tersebut ke C: Prefill_Dapodik. Atau jika belum
     terdapat folder Prefill_Dapodik silahkan anda buat folder tersebut di C:
 5. Instal Aplikasi Dapodikdas, ikuti langkah-langkahnya seperti ini :
    - Double Click / Klik dua kali pada installer dapodikdas 2014 atau klik kanan pada installer dapodikdas
      2014 dan pilih Run As Administrator (jika menggunakan Win7/Win8)

    - Maka akan muncul seperti ini:

Klik Lanjut


Klik Lanjut

Klik pada pilihan Saya setuju dengan kesepakatan tersebut kemudian
klik Lanjut

Tunggu hingga proses selesai sehingga akan muncul seperti ini:

Klik Lanjut
Tunggu hingga proses selesai
Klik Selesai

6. Langkah selanjutnya adalah melakukan registrasi pada Aplikasi Dapodikdas 2014 seperti ini:

 Klik Menu Registrasi yang terdapat di bawah
Maka akan muncul seperti ini:

 Jika semua data sudah terisi Klik Simpan

Demikian cara singkat instalasi Aplikasi Daposikdas 2014, semoga bermanfaat.
=========================================================================
NB : Jika pada saat selesai registrasi muncul keterangan Kode Registrasi Tidak Ditemukan, silahkan cek terlebih dahulu nama folder Prefill_Dapodik yang terdapat di C: (tulisan yang benar untuk nama folder Preffil_Dapodik adalah Prefill_Dapodik doubel "L" pada tulisan Prefill. Maka segera ganti tulisan folder tersebut, jika memang salah. Namun jika masih tetap muncul keterangan Kode Registrasi Tidak Ditemukan meskipun nama folder prefill sudah diganti, silahkan anda generate ulang file Prefiil tersebut.

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan beri komentar, dan terimakasih atas kunjungannya